Menggunakan
Tabel
Tabel terdiri dari baris dan kolom. Untuk
membuat table di HTML kita memerlukan Tag <table> <tr> <td>
atau <th>. Untuk mengetahui fungsi dari tiap tersebut buatlah dokumen
HTML dari script dibawah ini.
Simpan dengan nama file tabel.html
Tampilan table.html :
Pada tag <table> tambahkan atribut border,
cellspading, cellspacing seperti kode dibawah ini.
<table
border=”1” cellspacing=”1” cellpadding=”1”>
Simpan. Lihat Bagaimana hasil yang ditampilkan oleh
browser.
Penggunaan
atribut bgcolor pada tag <tr>, align, height dan width pada tag <td>.
Simpan dengan nama file tabel_bgcolour.html
Tampilan tabel_bgcolour.html :
Sekarang
coba perhatikan tampilan dari kode HTML, yang dimana terdapat atribut colspan,
dan rowspan pada tag <td>.
Simpan dengan nama file table_span.html.
Tampilan table_span.html :
Penggunaan
valign pada tag <td>.
tampilan td_valign.html :
0 komentar:
Posting Komentar